Selasa, 08 Juni 2010

Pengenalan LINUX

engenalan Linux

Author: Administrator · Published: November 25, 2008 · Category: Linux Dasar dan Opensource

Modul Linux Basic ini dibuat untuk kalangan awam yang sama sekali belum terbiasa menggunakan Linux. Modul ini dapat digunakan sebagai bahan referensi awal untuk kita dalam mempelajari Linux. Sesuai dengan namanya, modul ini lebih kepada cara pandang suatu sistem operasi yang dinamakan Linux secara konseptual, yang berarti modul ini tidak akan banyak membahas masalah-masalah teknis, melainkan lebih banyak ke pendekatan (baca: teori) seorang user ke linux itu sendiri. Kebutuhan akan perintah-perintah dasar juga disertakan dalam modul ini beserta persamaannya di Sistem Operasi DOS yang mungkin sudah lebih dulu familiar di kalangan masyarakat luas.

Dowload Tulisan Lengkap: anton-linux.zip

Related Articles

  1. Access Control List pada filesystem Linux
  2. Seluk-Beluk Instalasi
  3. Berbagi File di Linux dengan Samba
  4. Membuat Data Model untuk Data Warehouse
  5. Pengantar Webmin
  6. Panduan Instalasi Mandrake Linux 9.2
  7. Proteksi Task Manager dengan JavaScript
  8. Administrasi Sistem Linux
  9. Memahami /etc/sysconfig
  10. Buku Latihan SMP Kls VIII Sem.2 : Pengolah Angka Ms Excel 2007
  11. Serial Dokumentasi WinBi
  12. Linux pada Desktop Anda
  13. Implementasi Sistem Manajemen File
  14. Mempercantik Web Dengan Modul Slick RSS CMS Joomla
  15. GNU/Hurd
  16. Script PHP Batasi Download File
  17. Linux Sistem Operasi Masa Depan
  18. Memberi Hak Root ke User dengan sudo
  19. Membangun Mail Server
  20. Membangun Mail Server

Tidak ada komentar:

Posting Komentar